Tim Biopori, Komposter dan Kertas SMPN 82 Diskusikan Pelaksanaan Kegiatan Harian

Jakarta Barat- Kurnia Saputra Ramadhan, siswa SMP Negeri 82 nampak sibuk memutar pegangan bor biopori searah jarum jam. Sedangkan Mochamad Arvin, Sasi Yudono dan Taqwa, ketiganya juga siswa SMP Negeri 82, bergantian membersihkan mata bor biopori sesaat setelah Kurnia mengangkat bor tersebut dari lubang yang mereka buat. Lanjut membaca →