S. Poerwantiningtyas Dengan Sersamputik Dan Gersipu SMPN 4
Gerakan berburu sampah secara serentak merupakan program yang biasa dilakukan oleh kebanyakan sekolah. Namun sentuhan berbeda diberikan oleh Soepriatin Poerwantiningtyas, guru IPA SMPN 4 Surabaya ini yang mengusulkan Sersamputik (Serbu Sampah Sepuluh Detik) sebagai pengganti gerakan memungut sampah yang dinilainya sudah biasa. Lanjut membaca →