Monopoli Edukasi, Seleksi Pangeran dan Puteri LH yang Menyenangkan

Monopoli Edukasi Lingkungan pada pelaksanaan hari pertama debat lingkungan

Surabaya- Monopoli Edukasi menjadi model seleksi tahap kedua, debat lingkungan, yang dipersiapkan Tunas Hijau pada Penganugerahan Pangeran dan Puteri Lingkungan Hidup 2012. Melalui permainan ini, mereka tidak hanya berperan sebagai pemain namun juga dituntut menjawab dan memberikan komentar terkait pertanyaan yang telah dipersiapkan. Pertanyaan tersebut dibuat dalam empat kategori yaitu sampah, pohon, energi dan air yang mewakili permasalahan lingkungan hidup saat ini. Lanjut membaca →