Simulasikan Pengomposan & Pemilahan Sampah Kertas di SDN Lebak Bulus 03
Jakarta- Pembelajaran lingkungan hidup Panasonic Eco Kideas bersama Tunas Hijau di SDN Lebak Bulus 03 dimulai dengan permainan Tinju Jempol, Rabu (24/10). Pentingnya menciptakan suasana pembelajaran yang kondusif diterapkan Tunas Hijau dalam menyampaikan penjelasan tentang pemanasan global. Continue reading →