Sepeda Ontel Dan CPU Bekas Dijadikan Alat Musik

Surabaya- Sepeda ontel dan CPU (komputer) bekas menambah semarak bunyi-bunyian alat musik pada Lomba Yel-Yel Lingkungan Hidup Surabaya Eco School hari kedua, kategori SMA/SMK, yang digelar di pendopo utama Taman Flora Bratang, Sabtu (17/11). Sepeda ontel dan CPU bekas tersebut merupakan salah satu pemanfaatan sampah non organik untukalat musik yang mengiringi yel-yel lingkungan hidup SMA GIKI 1.  Lanjut membaca →