SERSAMPUTIK

Oleh: Renza Anggieta, SMPN 4 Surabaya

Apakah itu SERSAMPUTIK? SERSAMPUTIK adalah program yang cukup lama ada Di SMPN 4. Program ini terus berlanjut hingga pelaksanaan Surabaya Eco School 2012. Sersamputik ini kepanjangan dari “Serbu Sampah Selama Tiga Puluh Detik.” Sersamputik ini dilaksanakan setiap selesai istirahat. Lanjut membaca →