Siapakah Sekolah Terbaik Eco-preneur 2013?
SURABAYA – Program wirausaha lingkungan hidup Eco-preneur yang diselenggarakan Tunas Hijau bersama PT. Perusahaan Gas Negara (Persero) Tbk dan Pemeirntah Kota Surabaya telah memasuki pekan kesebelas sejak pelaksanaan Workshop Eco-preneur pertama yang diikuti oleh 26 SD dan 25 SMP Surabaya terpilih. Continue reading →