Budidaya Cacing dan Pemanfaatan Air Sungai untuk Berkebun SDIT Darul Arqom
SURABAYA – Lahan SDIT Darul Arqom tergolong sempit. Namun, kondisi minimnya lahan ini tidak menjadi kendala berarti sekolah ini. Dengan adanya keterbatasan lahan tersebut justru membuat warga sekolah membuat banyak inovasi kegiatan lingkungan. Continue reading →