Peserta Workshop Kelompok 14 Sepakati Pilah Sampah Dan Pengomposan Setelah Workshop Usai

SURABAYA – Sebagian besar peserta program Surabaya Eco School 2013 yang diadakan Tunas Hijau dengan didukung Pemerintah Kota Surabaya dan PT. Pembangkitan Jawa-Bali belum berhasil melakukan pemilahan sampah. Hal tersebut disampaikan sebagai permasalahan pengelolaan sampah yang ada di sekolah dalam workshop tahap pertama yang digelar di SMPN 11, Selasa (03/09). Menurut penuturan Satuman, aktivis Tunas Hijau pemilahan sampah menjadi dasar bagi sekolah untuk mengelolah sampahnya. Continue reading →