Halaman Rindang SDK Santa Theresia 2 Bikin Betah Siswa Belajar
SURABAYA – Suasana sekolah yang asri serta bersih tentu menjadi tempat belajar yang nyaman. Siswa pastinya akan betah dalam menuntut ilmu. Tak heran makin banyak sekolah yang mengutamakan penghijauan serta kebersihan dalam program-programnya. Diantaranya SDK Santa Theresia 2 yang terletak di Jalan Kalijudan. Continue reading →