Potensi dan Rencana Program LH di SMAK St. Louis I, SMAK St Stanislaus, dan SMAKr Petra
SURABAYA – Pemanfaatan lahan kosong untuk dijadikan sumur resapan menjadi salah satu rencana yang akan dilakukan sekolah SMAK St. Louis I. Fakta itu mereka sampaikan saat Workshop I Surabaya Eco School 2014 kelompok 22 yang diselenggarakan Tunas Hijau bersama Pemerintah Kota Surabaya dan PT Pembangkitan Jawa-Bali di Ruang Pola, lantai 3 Bappeko Surabaya, Sabtu (30/8). Continue reading →