Tempat Pelaksanaan Lomba Yel-Yel SMP Dipindah ke THP Kenjeran Lama

Panggung utama Taman Hiburan Pantai (THP) Kenjeran lama yang akan menjadi tempat pelaksanaan Lomba Yel-Yel Lingkungan Hidup Surabaya Eco School 2014 kategori SMP
Panggung utama Taman Hiburan Pantai (THP) Kenjeran lama yang akan menjadi tempat pelaksanaan Lomba Yel-Yel Lingkungan Hidup Surabaya Eco School 2014 kategori SMP

Lomba Yel-Yel Lingkungan Hidup Surabaya Eco School 2014 yang diselenggarakan oleh Tunas Hijau bersama Pemerintah Kota Surabaya dan PT Pembangkitan Jawa-Bali dan didukung oleh PT Dharma Lautan Utama untuk kategori SMA/SMK dan SMP akan dilaksanakan akhir pekan ini. Untuk kategori SMA/SMK akan dilaksanakan Sabtu, 11 Oktober 2014. Sedangkan untuk kategori SMP akan dilaksanakan Minggu, 12 Oktober.  Continue reading →